Majalah Farmasetika – Penelitian baru yang diterbitkan dalam Hypertension menemukan bahwa individu yang minum alkohol setiap hari mengalami peningkatan tekanan darah meskipun tidak memiliki riwayat hipertensi. Menurut rilis berita, data kesehatan tersebut ditemukan dari penelitian yang dilakukan selama lebih dari 5 tahun di 7 penelitian yang membandingkan orang dewasa yang mengonsumsi alkohol setiap hari dengan bukan peminum. Dalam …
The post Konsumsi Alkohol dapat Tingkatkan Tekanan Darah Walau Tidak Miliki Riwayat Hipertensi appeared first on Info Farmasi Terkini Berbasis Ilmiah dan Praktis.
https://bit.ly/3DTOaB3

Leave a comment